Sebagai langkah konkrit dalam mendukung efektivitas kinerja Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) di wilayah Kalimantan Timur, Sekretariat TPID Kaltim melaksanakan Forum Enumerator Survei Harga Penyumbang Inflasi se-Kalimantan Timur Tahun 2021 yang mengangkat tema “Penguatan Kualitas Survei Dalam Rangka Mendorong Stabilitas Harga dan Pemulihan Ekonomi di Provinsi Kalimantan Timur”. Forum ini [...]

Mediaetam.com, Samarinda - Wali Kota dan Wakil Wali Kota Samarinda Andi Harun dan Rusmadi Wongso beserta rombongan melakukan tinjauan langsung ke beberapa tempat pusat perbelanjaan.  Pasar Segiri, Indogrosir, SPBU dan terakhir ke Badan Urusan Logistik (Bulog) merupakan lokasi yang didatangi kedua pemimpin Kota Samarinda tersebut. “Tujuan kita turun langsung agar bisa memastikan pasokan [...]

Provinsi Kalimantan Timur kembali memperoleh penghargaan pada TPID Awards Tahun 2021. Penghargaan ini sebelumnya telah diumumkan pada Rapat Koordinasi Nasional Pengendalian Inflasi Tahun 2021 pada 25 Agustus 2021 yang telah dibuka secara langsung oleh Presiden Republik Indonesia dan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian. Pada Rakornas tersebut disampaikan bahwa terdapat tiga penghargaan yang [...]

Bahan Pokok Banyak Datang dari Luar, Kaltim Didorong Punya Strategi untuk Hindari Defisit Pangan   Dalam hal ini, penguatan lembaga penyangga milik BUMD atau BUMN, beserta distribusinya harus dibarengi dengan sinergi dan semakin meluaskan outlet dan pasar. “Hal ini untuk menjangkau seluruh bagian-bagian di mana sering terjadinya inflasi. Namun yang tidak kalah penting adalah kita [...]